Masyarakat Apresiasi Pelayanan Dinas Sosial Jeneponto Terjun Langsung ke Desa-desa

    Masyarakat Apresiasi Pelayanan Dinas Sosial Jeneponto Terjun Langsung ke Desa-desa
    Sistim layanan rujukan terpadu Dinas Sosial Kabupaten Jeneponto mendapat apresiasi dan dukungan positif dari masyarakat Desa Palajau, Kecamatan Arungkeke/Syamsir.

    JENEPONTO, Sistim Layanan Rujukan Terpadu (SLRT) pada Dinas Sosial Kabupaten Jeneponto mendapat apresiasi dan dukungan positif dari masyarakat Desa Palajau, Kecamatan Arungkeke. 

    Dimana, Dinas Sosial Kabupaten tidak lagi merepotkan masyarakat penerima program Bantuan Sosial (Bansos) seperti. Program kesehatan JKN atau lebih dikenal KIS dan program pendidikan serta program-program lainnya yang bersentuhan bidang sosial.

    Pasalnya, pihak Dinsos terjun langsung ke Desa/Kelurahan melakukan perbaikan data dan verifikasi data Bantuan Sosial (Bansos) serta Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) yang dinamis dengan menggunakan aplikasi SINK-NG bekerjasama dengan Pemerintah Desa dan Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskeso). 

    Dinas Sosial jemput bola data masyarakat untuk mengindentifikasi keluhan, rujukan dan penanganan masyarakat di bidang sosial.

    Salah satu warga Desa Palajau, Kecamatan Arungkeke, Ibu Sahriani mengatakan, jika begini turus pelayanan Dinas Sosial tentunya cukup membantu masyarakat. Sebab, tidak lagi repot-repot ke kantor Sosial jauh-jauh menyampaikan keluhan.

    Sahrini menyampaikan keluhanhya karena ada salah satu anggota rumah tangganya di Kartu Keluarga yang non aktif KIS-nya. 

    "Saya merasa terbantu sekali pak dengan pelayanan seperti ini karena kita yang didatangi daripada saya ke kantor sosial jauh-jauh pasti sewa ojek lagi, " katanya.

    Kesibukannya juga sebagai seorang petani waktunya tidak tersita. "Apalagi saya petani pak dan ada anak kecilku, " jelasnya kepada Wartawan, Kamis (01/09/2022). 

    Senada, Ibu Ramlah juga mengapresiasi pelayanan Dinas Sosial Janeponto karena tidak lagi  ke kantor ke Kabupaten mengadu jika ada keluhanan terkait data Bansos. 

    "Kalau saya ia pak bagus kalau begini pelayanannya karena bisa ki bicara langsung sama Ibu Kadis Sosial dan didengar langsung permasalahan ta. Kalau di kantornya belum tentu kita ketemu palingan anggotanya ji, " terangnya.

    Apalagi kata Ramlah cara pemberian pelayanannya di Desa jauh lebih bagus ketimbang di Kantor Sosial. Selain itu, rumahnya juga jauh dari kota. 

    "Tadi saya sudah dilayani masalah KIS ku yang tidak aktif dan alhamdulillah sudah diproses, " tutur Ramlah.

    Penulis: Syamsir

    Editor: Cq

    jeneponto sulsel
    Syamsir, HR

    Syamsir, HR

    Artikel Sebelumnya

    Identifikasi Keluhan Masyarakat, Dinsos...

    Artikel Berikutnya

    Lagi, Si Jago Merah Ngamuk di Jeneponto...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    PN Rembang Gelar Public Campaign Zona Integritas di Pantai Karang Jahe
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Gelar Rakor Evaluasi Anggaran 2024 dan Rencana Kerja 2025, Plt Kadis P2KB Jeneponto Programkan Ini
    Sat Lantas Polres Jeneponto Imbau kepada Seluruh Simpatisan Gunakan Kendaraan Sesuai Spesifikasi saat Turun Kampanye Dialogis
    Tak Terbendung, Pendukung Nomor 2 Tumpah Ruah di Kecamatan Kelara saat Gelar Kampanye Dialogis
    Usai Pencabutan Nomor Urut, Ini Janji Ke 4 Paslon Bupati dan Wakil Bupati Jeneponto saat Deklarasi Kampanye Damai
    Jelang Tahapan Pilkada Serentak, KPU Jeneponto Rakor Persiapan Pencalonan, Ini 4 Syarat Penting Wajib Diketahui Oleh Bakal Paslon
    Gelar Rakor Evaluasi Anggaran 2024 dan Rencana Kerja 2025, Plt Kadis P2KB Jeneponto Programkan Ini
    Ditangan Kapolres AKBP Widi Setiawan Tindak Pidana Kriminal di Jeneponto Alami Penurunan Akhir 2024
    Tim Hukum PASMI Resmi Laporkan Bawaslu Jeneponto dan Bawaslu Sulsel ke DKPP, Ini Dugaan Pelanggarannya
    Pj Bupati Jeneponto Siap Adopsi Bayi yang Ditemukan di Semak-Semak Penuh Luka, Ada 11 Jahitan
    Sat Lantas Polres Jeneponto Imbau kepada Seluruh Simpatisan Gunakan Kendaraan Sesuai Spesifikasi saat Turun Kampanye Dialogis
    Tak Banyak Umbar Janji, Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam: Rakyat Butuh Aksi Nyata Bukan Janji Manis
    Gercep, Kadinkes Jeneponto Atensi Korban Pemerkosaan Cacat Mental di Tamalatea
    Genjot Pelayanan Prima, Disdukcapil Jeneponto Datangkan Akademis dan Lembaga Masyarakat Rampungkan SP
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    Sigap, Rutan Kelas II B Jeneponto Geledah Kamar Sel Pemasok Narkoba di Kampus UNM

    Ikuti Kami