Perintisan Jalan 1,75 Km Rampung 100 Persen, Warga Jempol Kinerja Satgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto

    Perintisan Jalan 1,75 Km Rampung 100 Persen, Warga Jempol Kinerja Satgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto
    Warga Kelurahan Empoang Utara, Kecamatan Binamu acungkan jempol kinerja personel Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 1425 Jeneponto.

    JENEPONTO, SULSEL- Warga Kelurahan Empoang Utara, Kecamatan Binamu acungkan jempol atas kinerja personel Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 1425 Jeneponto. 

    Acungan jempol yang diberikan oleh warga sekitar karena optimalisasi pekerjaan Satgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto dalam membangun perintisan jalan sepanjang kurang lebih 1, 75 kilometer di lingkungan Kalakkara sampai lingkungan Bonto Ba'do kwalitas dan kwantitasnya tidak diragukan.

    "Luar biasa pekerjaannya pak, tidak diragukan lagi kwalitasnya, mulai dari pengecoran hingga pemasangan lapisan besi jembatan sangat rapih, " jelas salah seorang warga tani, Dg Sapa di lokasi pekerjaan, Senin (05/06/2023). 

    Dia mengatakan, sinergitas TNI dan Polri terus berjibaku, bersemangat, kompak dan menjalin kerjasama yang baik sehingga hasil pekerjaan ini sangat memuaskan warga.

    "Saya selalu ada di lokasi ini pak menyaksikan sendiri TNI dan Polisi betul-betul kompak dan saling bahu membahu satu sama lain, " katanya.

    Sementara itu, Dandim 1425/Jeneponto, Letkol Inf Agus Tanra menyampaikan dengan sisa waktu yang ada, anggota Satgas TMMD Kodim 1425/Jeneponto masih terus berjibaku dan bersemangat bekerja menyelesaikan pekerjaan sesuai tenggang waktu yang sudah ditentukan.

    Kata dia, dihari ke 26 ini, anggota Satgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto sudah menyelesaikan pekerjaan erintisan jalan sepanjang 1, 75 Km mencapaian 98 persen, pembuatan jembatan beton ukuran 2X18 meter sudah rampung 100 persen.

    Masih lanjut Dandim, sedangkan pembuatan plat duikker ukuran 1X1X18 meter sudah mencapai 99%, sementara pembuatan talud sesuai dengan kebutuhan dan kondisi jalan juga sudah mencapai 97 persen.

    "Hal tersebut kita bisa capai, tentunya tak lepas dari semangat dan kerja keras anggota Satgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto yang terus terjalin, guna menciptakan sebuah hasil kinerja yang baik dan berkualitas, " pungkasnya.

    Diketahui, Satgas TMMD ke 116 tahun 2023 Kodim 1425/Jeneponto melibatkan personel 150 orang, gabungan TNI, Polri, Pemerintah Daerah, dan Warga Masyarakat. 


    Penulis: Syamsir

    jeneponto sulsel
    Syamsir, HR

    Syamsir, HR

    Artikel Sebelumnya

    Sedang Progres, Pemprov Sulsel Lanjutkan...

    Artikel Berikutnya

    Pangdam XIV Hasanuddin Resmikan Bantuan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Pelantikan Pj. Gubernur Sulawesi Selatan
    Puspen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Pegiat Media Sosial
    Lantamal I Hadiri Perayaan Natal Tahun 2024 Bersama Kasad di Wilayah Kodam I/BB
    Dandim 1714/PJ Dampingi Pj Bupati Puncak Jaya Tinjau Langsung Jalan Longsor di Distrik Kalome
    Tak Terbendung, Pendukung Nomor 2 Tumpah Ruah di Kecamatan Kelara saat Gelar Kampanye Dialogis
    Sat Lantas Polres Jeneponto Imbau kepada Seluruh Simpatisan Gunakan Kendaraan Sesuai Spesifikasi saat Turun Kampanye Dialogis
    Usai Pencabutan Nomor Urut, Ini Janji Ke 4 Paslon Bupati dan Wakil Bupati Jeneponto saat Deklarasi Kampanye Damai
    Tak Main-main, AMPK Usut Anggaran Miliaran Rupiah yang Diduga Dikorupsi, Rais Al Jihad Desak BPK RI Audit Dinas PUPR Jeneponto
    Ditangan Kapolres AKBP Widi Setiawan Tindak Pidana Kriminal di Jeneponto Alami Penurunan Akhir 2024
    Ditangan Kapolres AKBP Widi Setiawan Tindak Pidana Kriminal di Jeneponto Alami Penurunan Akhir 2024
    Tim Hukum PASMI Resmi Laporkan Bawaslu Jeneponto dan Bawaslu Sulsel ke DKPP, Ini Dugaan Pelanggarannya
    Serap Aspirasi Masyarakat, Komisi III DPRD Jeneponto Reses Perdana di Desa Turatea, Tindis Full Prioritaskan Dapil 2 Tambora
    Sat Lantas Polres Jeneponto Imbau kepada Seluruh Simpatisan Gunakan Kendaraan Sesuai Spesifikasi saat Turun Kampanye Dialogis
    Alhamdulillah, Dua Sasaran Program TMMD Kodim 1425 Jeneponto yang ke-116 Rampung 100 Persen
    Tak Banyak Umbar Janji, Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam: Rakyat Butuh Aksi Nyata Bukan Janji Manis
    Gercep, Kadinkes Jeneponto Atensi Korban Pemerkosaan Cacat Mental di Tamalatea
    Genjot Pelayanan Prima, Disdukcapil Jeneponto Datangkan Akademis dan Lembaga Masyarakat Rampungkan SP
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    Sigap, Rutan Kelas II B Jeneponto Geledah Kamar Sel Pemasok Narkoba di Kampus UNM

    Ikuti Kami